20 Personil Kodim 1405 Naik Pangkat

“Selamat kepada Prajurit yang telah menunjukkan prestasi, loyalitas dan dedikasi kerja yang baik, sehingga layak untuk mendapat kehormatan dan penghargaan dari negara berupa kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi,”ucapnya.

Dijelaskanya, Pangkat merupakan amanah  yang harus dipikul setiap Prajurit,  karena semakin tinggi pangkat yang disandang maka semakin besar pula tanggung jawab yang harus dipikul, jangan pernah berhenti untuk  berbuat yang terbaik , berani, tulus dan ikhlas dalam setiap melaksanakan tugas bagi TNI khususnya Prajurit Kodim 1405/Mlts.

Tradisi kenaikan pangkat ini, seperti kebiasaan di tubuh TNI personil TNI yang naik pangkat dicebur dikolam. (Pen1405/Eff)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *