PADDENNUANG.COM. Parepare — Pihak Pekerjaan Umum dan Pemukiman Rakyat (PUPR) Kota Parepare memperbaiki Drainase jalan yang tertimbun karena tingginya sedimen dan meluap ke jalan karena drainase yang rendah.
Langkah itu dilakukan untuk memperlancar alur pembuangan rumah tangga dan mencegah meluapnya air pembuangan ke badan jalan.