PADDENNUANG.COM, Parepare — Pihak Kodim 1404 Mlts. Masiv membagikan masker ke pengguna jalan yang melintas di jalan Bau Massepe Kelurahan Lumpue Kec.Bacukiki Barat Kota Parepare. Pembagian masker dilakukan dalam rangka penegakan disiplin Protokol Kesehatan. Senin, 24 Agustus 2020 mulai jam 10.00 Wita.
Pembagian masker ini dipimpin Danramil 1405 – 03 Bacukiki
Kapten. Inf Basri. Kapten Inf. Agus.S.Sudini (Danramil 1405-07/T. Rilau) bersama 7 Org Pers Koramil 07/T. Rilau dan beberapa pembina unsur TNI Kodim 1405 Mlts antaranya, Pelda Arnold bersama 8 Org Pers Koramil 03/Bacukiki, Sertu Abbas bersama 3 Org Pers Koramil 1405-04/Mangkoso, Peltu Jaharuddin (Batih Bung Koramil 1405-05/Palanro) bersama 3 Org Personil, Irnawaty, S,Kep., M.Kes Kapala UPTD PKM Kec. Lumpue. bersama 3 Org Pegawai Kesehatan.
Kapten.Inf.Basri. Danramil 1405-03/Bacukiki, mengatakan,
Pembagian masker diberikan kepada sekitar 50 orang pengguna jalan, Meski di Kota Parepare saat ini new normal namun kita tidak boleh mengabaikan dalam pengunaan masker, Ia menilai
Menggunakan masker selain melindungi diri kita terhadap orang lain, juga melindungi keluarga kita terhadap penularan Covid-19, jelas Kapten.Inf.Basri.