Pembangunan “Mesjid Terapung”, BJ.Habibie Tidak Halangi Alur Pelayaran

Kamis, 29 Juli 2021 kemarin, Pemerintah kota Parepare, memulai proses pembangunan “Mesjid Terapung” dengan desain akan menjolor keluar kurang lebih 80 Meter dari bibir pantai dan dianggarakan dari (DID) Kota Parepare 2021 dengan anggaran Rp. 28,9 Miliar lebih. oleh Pelaksana PT.Lumpue Indah dengan masa pekerjaan 160 hari dengan Consultan pengawas CV.Mutiara Prima Consultant.

H.Mansyur, dihubungi di lokasi pembangunan Mesjid Terapung, mengaku masih mengawal progres awal pebangunan Mesjid Terapung ini, item item proses pembangunan masih berjalan, seperti pembersihan bahagian dari area pembangunan, jelas H.Mansur. (xx)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *